Vero, Aku membaca suratmu. Pagi ini. Dalam layar Blackberry yang perusahannya baru saja mengumumkan kalau mereka kini sudah bisa di download via iphone dan android per tanggal 21 dan 22 September tahun ini. Udara dalam kamar terasa seperti pelukan kekasih yang sedang tak tulus. Aku membaca suratmu sambil terbujur di ranjang-kolong-cadangan tempat yang sengaja kitaContinue reading “Untuk Vero [ Surat Setengah ]”